Starlet Kotak Modif Ceper
Starlet Kotak Modif Ceper. GridOto.com - Pandemi Covid-19 secara tak langsung membuat Rico Ceper kembali menggeluti hobi lamanya. Presenter kondang ini mengaku sedang bernostalgia mengenang masa mudanya dulu dengan Toyota Starlet kotak. "Dulu gue sekolah pake Starlet kotak ini, belakangan kok kangen pengin punya lagi. Akhirnya coba cari, dan ini jadinya, hehe..," buka Rico. Agar tak salah langkah, ia meminta bantuan salah satu dedengkot Starlet yaitu Dhanang Geviarto. Baca Juga: Tren 90-an Booming, Toyota Starlet Tampil Eksis Pakai Make-up Ala GT Turbo.
"Gue naksir dengan Starletnya Dhanang, jadi saya minta dibikin mirip seperti punya dia," bilang Rico. Akhirnya Starlet kotak tahun 1989 pun dibeli dengan kondisi bahan, yang artinya tentu saja harus direstorasi.
Tak pakai lama, semua potensi karat dibabat habis dan lantai dek juga kolong semua dilapis anti karat.
6 Konsep Modif Starlet yang Lagi Tren Saat Ini
Dimensi compact, lincah pengendaraannya, mesin yang durable dan kemudahan dalam perawatan, serta asik di modifikasi jadi beberapa keunggulan Toyota Starlet. Pemilik mobil ini bahkan bukan hanya dari kalangan generasi muda, tetapi mereka yang telah mapan dan ingin kembali bernostalgia ke era 1990-an juga memilih Starlet.
Jika Anda memiliki Toyota Starlet generasi pertama dan tak mau ribet dengan pasang aksesoris berlebihan, mengapa tidak kembalikan saja kondisi mobil seperti sedia kala. Antara lain dengan memasang lampu tembak Hella atau Cibie di bemper depan, memasang velg reli yang terkenal kuat tapi ringan yang dipadu ban tapak kasar untuk pemakaian di medan gravel, serta ditambah kepet lumpur penahan cipratan tanah.
Konsep modif Starlet lainnya yanga juga banyak digemari saat ini adalah tampilan mobil bergaya elegan. Yaitu modifikasi yang dilakukan tidak terlalu banyak, tapi cukup membuat mobil tampak lebih mewah dan elegan dari sebelumnya. Antara lain modif mobil Starlet kapsul di sektor interior bisa memasang pelapis jok dan doortrim baru sehingga ruang kabin terlihat makin mewah.
Kemudian kalau mau full convert, bisa juga ganti jok dan dasbor berikut panel-panel speedometernya pakai kepunyaan Starlet GT. Dan jangan lupa mesinnya juga sekalian pasang kepunyaan Starlet GT yang sudah dilengkapi Turbo. >>> Jangan lupa klik juga tips dan trik untuk mendapatkan informasi menarik lainnya seputar mobil.
Rico Ceper Restorasi Total Toyota Starlet Miliknya, Tampilan Jadi Lebih Elegan
GridOto.com - Kenang masa SMA, Muhammad Rinko Safinka atau akrab disapa Rico Ceper restorasi total Toyota Starlet barunya. Untuk menyelesaikan restorasi pada Toyota Starlet itu, Rico Ceper membutuhkan waktu kurang lebih selama empat bulan.
Kami akan bedah apa saja restorasinya," ucap Rico Ceper. Baca Juga: Setelah Pamer Toyota Starlet dan Honda Civic Estilo, Desta Tunjukkan 'Motor Jambret' Koleksinya. Selain itu, Rico juga membocorkan biaya yang dikeluarkan untuk restorasi total Toyota Starlet miliknya.
Menurutnya, restorasi bagian mesin secara keseluruhan hampir mencapai 90 persen dengan penambahan beberapa perlengkapan. Kyn/Otomotifnet mesin Toyota Starlet milik Muhammad Rinko Safinka atau akrab disapa Rico Ceper. "Semua dibongkar dan part yang sudah menurun kinerjanya langsung diganti baru agar tak ada masalah lagi," lanjutnya. Baca Juga: Video Modifikasi Toyota Starlet Bergaya Versi GT Turbo, Kembali Layaknya Primadona 90-an.
Cari Kesibukan, Rico Ceper CLBK dengan Modif Mobil Jadul
Ia mengaku saat ini sedang merombak mobil Toyota Starlet kotak yang hits tahun 70-an. Ia menyebut memiliki kenangan yang indah dengan mobil tipe tersebut. Salah satunya adalah asal-muasal julukan ceper yang tersemat di belakang namanya.
Selain itu, Rico mengaku mobil jenis tersebut juga memiliki nilai sejarah yang besar atas kelahiran putrinya 17 tahun lalu. Oleh sebab itu Rico ingin kembali mengulang memori tersebut dengan memiliki mobil yang serupa meskipun harus merogoh kocek yang cukup dalam.
Di Masa Pandemi Artis Rico Ceper Memilih Restorasi Toyota Starlet 1.3 SE
Otomotifnet.com - Virus pandemi sejak tahun lalu banyak membuat orang mencari kesibukan lain karena kantor diliburkan. Ia memutuskan untuk mengenang masa mudanya dulu dengan mobil ini. "Dulu gue sekolah pake Toyota Starlet ini, belakangan kok kangen pengin punya lagi.”.
“Waktu tahun lalu banyak off, akhirnya coba cari-cari, dan ini jadinya, hehehe..," kekehnya. Baca Juga: Civic Nouva, Great Corolla Sampai Starlet, Ini Mobkas 90-an Yang Lagi Ramai Peminat.
"Gue naksir dengan Starletnya Dhanang, jadi saya minta dibikin mirip seperti punya dia," bilang Rico. Akhirnya Starlet kotak tahun 1989 pun dibeli dengan kondisi bahan, yang artinya tentu saja harus direstorasi. Mobil pun langsung diserahkan ke Dhanang untuk mulai dikerjakan di bengkel.
ASK : Ceper tapi empuk...
Originally Posted by kambingbiru Originally Posted by. cari ceper tp empuk... empuk tp buat handling...
kliatannya berbanding terbalik dehh... klo lo mau optimal di starlet drag lo... starlet lo yg enteng butuh downforce lebih... coba lo pendekin kaki2 depan lebih rendah dari blkg... trus buat traksi pas mau launch, bikin suspensi lebih keras di belakang daripada depan...
Di Masa Pandemi Artis Rico Ceper Memilih Restorasi Toyota Starlet 1.3 SE
Akhirnya Starlet kotak tahun 1989 pun dibeli dengan kondisi bahan, yang artinya tentu saja harus direstorasi. Lalu cat silver segera dilabur ke seluruh bodi dengan pelapis pernis agar mengilap seperi mobil baru.
"Lips depan itu punya OEM Starlet JDM, jadi gak terlalu polos banget," bisik pemukim di Bintaro ini. Terakhir adalah sektor mesin, semua dibongkar dan part-part yang sudah menurun kinerjanya, langsung diganti baru agar tak ada masalah lagi.
Interior : Jok Recaro LS, setir Nardi Gara sport, shiftknob TRD, headunit Pioneer, speaker 2way Nakamichi, power Rockford.