Modifikasi Mobil Kijang Innova
Modifikasi Mobil Kijang Innova. Modifikasi Toyota Kijang Innova Lama, Main Gril Ala Lexus Jadi Tampil Nyentrik. Modifikasi Toyota Kijang Innova lama jadi tampil unik berkat gril….
Gaya Modifikasi Toyota Innova yang Nyaman Buat Harian
Biar tampil nyaman dan aman tanpa melanggar aturan, modifikasi bisa dilakukan dengan sederhana tapi tetap ciamik. Istilah sleeper itu menggambarkan mobil yang tampilan luarnya biasa saja, namun saat melihat kemampuan terutama performa dapur pacunya, punya keunggulan tersendiri.
Selain menyalahi aturan bila digunakan sehari-hari karena warna tidak sesuai dengan dokumen mobil, penggunaan stiker berlebihan juga bisa mengganggu konsentrasi pengguna jalan lainnya. Ingat kan, mobil Toyota Innova yang memasang stiker pada bagian kaca belakang bertuliskan, “Ampun Pak Polisi, Uang Kami Habis!” dan langsung ditilang.
Sementara untuk stiker kustomisasi model tribal harganya lebih mahal, bisa berkisar Rp 600.000 per bagian atau per sisi bodi mobil. Bagi pemilik Innova yang ingin modifikasi ringan, mengganti velg dengan desain seperti ini bisa mengangkat tampilan mobil. Mengingat fungsinya, modif sederhana ini seharusnya cukup untuk memberi nilai tambah dan membedakan tampilan mobil kamu dengan yang lainnya.
Deretan Modifikasi Kijang Innova Lawas dan Innova Reborn Yang Bisa Jadi Inspirasi
GridOto.com - Toyota Kijang Innova, memang masih menjadi medium MPV yang cukup digemari. Innova Reborn sendiri bahkan baru saja menyabet The Best Medium MPV di GridOto Award 2018.
Nah berikut ini deretan modifikasi Toyota Kijang Innova yang pernah nampang di GridOto.com. (BACA JUGA: GridOto Award 2018: The Best Medium MPV – Toyota Kijang Innova).
Toyota Innova satu ini sudah mempunyai tampang yang ganteng. Namun, ada bagian yang menarik dari mobil satu ini. Modifikasi MPV andalan Toyota yakni Kijang Innova ini datang dari tanah Yogyakarta.
Toyota Kijang Innova Disulap Jadi Fortuner Baru
- Toyota Kijang Innova sudah diketahui memiliki body yang cukup lebar dan panjang. Body seperti ini dimanfaatkan Efan untuk modifikasi mobil Innovanya. Bagian yang ia ganti yakni Bodykit full customs, Foglamp customs dan pada sisi kiri dan kanan ia ganti dengan Wide Body depan & belakang, Side skirt kanan & kiri, serta Bemper belakang. Pada bagian mesin dan interior ia tetap menggunakan barang bawaan milik mobilnya.Efan menjelaskan bahwa mobilnya cukup sulit pengerjaannya pada bagian eksteriornya karena cukup memakan waktu yang lama kurang lebih 3-4 bulan. "Paling lama sih bagian ini mbak," ungkapnya sembari menunjukkan pada sisi Bemper belakang pada detikcom, Sabtu (26/8/2017).Selain modifikasi pada bagian eksteriornya, Efan juga mengubah pada bagian sound system serta dilengkapi beberapa fasilitas lainnya seperti Mesin Dj, TV 24", iPad, PS3, Psp, Wifi, dan Gps.Ia mengungkapkan dalam waktu kurun 5 bulan ia menghabiskan dana setara dengan harga mobil Brio saat ini bahkan menambahkan sejumlah uang Rp 30-50 juta rupiah saat modifikasinya.Dengan biaya yang sangat tinggi, Efan juga sering mendapatkan kejuaraan besar salah satunya pada ajang modifikasi mobil regional tingkat Jawa Timur dan sering mendapatkan julukan "King" pada tingkat sekelasnya.Spek:Body Converision Toyota Kijang Innova 2008 jadi Fortuner Vrz 2013Head Lamp VrzStop Lamp VrzBodykit Full CustomsFoglamps CustomsWide Body depan & belakang Full CustomsSide Skirt Full Customs kanan & kiriBemper belakang full customsStop Lamp Bemper belakang DRL & Stop Lamp ft28Kap Mesin full customsKaca film Bunglon 3MDifuser Full Customs depan, belakang, kanan, kiriSound System:Headunit Alpinne 2din DVDProsesor Audison bit tenDSpeaker depan & tengah 3way CelloSpeaker belakang 2 set 3way CelloKapasitor 5FSub 12" Cello 2bjPower 4 ch Cello 3bjPower 1 ch Cello 3bj.
Modifikasi Toyota Innova Berwajah Lexus
Desain grille Lexus yang mewah dan eksklusif kerap menjadi inspirasi banyak orang dalam modifikasi mobil. Contohnya seperti modifikasi Toyota Innova Crysta di India ini, menggunakan komponen body kit yang menyerupai desain grille Lexus. Dikutip dari Maxabout, modifikasi Toyota Innova ini masih mempertahankan desain lampu utama. Kendati sudah menggunakan grille Lexus, logo Toyota masih dipertahankan.
Geser ke bagian belakang, penambahan body kit telah memberikan tampilan yang sporty pada Toyota Innova ini. Bagian samping Toyota Innova ini juga enggak kalah keren, dengan profil ban rendah dikombinasi penggunaan pelek berdiameter besar. Tak dijelaskan modifikasi seperti apa yang dilakukan di bagian interior.
Namun jika melihat tampilan luar sudah sekeren ini, rasanya bagian kabin tidak perlu diubah. MPV laris ini tersedia dengan dua pilihan mesin yang berbeda, dan Toyota Innova Crysta yang dimodifikasi ini menggunakan mesin diesel 4 silinder 2,8 liter.
Bagaimana menurut kamu penampilan Toyota Innova berwajah Lexus ini?
Kijang Innova Diesel 'Anti Goda', Tenaga 295,8 Dk dan Torsi 606 Nm Siap Mempermalukan!
Otomotifnet.com - Toyota Kijang Innova diesel milik Suki satu ini memang sederhana di tampilan luar. Sekali menggoda di jalan, jangan kaget kalau larinya seperti kesetanan. (Baca Juga: Kijang Innova Diesel Naikan Tekanan Turbo?
Aditya Pradifta Mesin Toyota Kijang Innova diesel dimodifikasi total. "Cuma memang rute kerja saja tuh Jakarta-Cikupa hahaha...," kekehnya.
Pria yang sejak lama bermain mobil ini akhirnya memodifikasi mesin, kaki-kaki, hingga kabin.
Industri Modifikasi Mobil Berharap Dapat Perhatian Presiden
Industri otomotif di Indonesia tidak hanya melulu tentang kegiatan produksi maupun penjualan. Ada juga kalangan yang menyerukan pentingnya melihat ranah modifkasi dan aftermarket.
Namun, industri modifikasi mobil hingga saat ini disebut-sebut belum mendapatkan perhatian pemerintah. Reza Aliwarga selaku CEO PT HIN Promosindo, yang merupakan promotor kontes modifikasi, menyebut dukungan Presiden Republik Indonesia untuk modifikasi mobil belum pernah terdengar. Padahal dirinya berharap, Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo dapat mendukung industri kreatif roda empat, sama halnya ketika beliau mendukung industri kreatif di roda dua. Mau motor atau mobil sama-sama modifikasi kok," ujar Reza di Jakarta, Selasa lalu (12/3).
Namun, dirinya mengakui pihaknya memang belum pernah mengundang Presiden Jokowi untuk menghadiri langsung pameran modifikasi yang diselenggarakannya.