Modif Velg Innova Reborn
Modif Velg Innova Reborn. Modifikasi Velg Mobil Innova Reborn Ring 18 TSUKUBA- Untuk Anda yang sedang cari toko velg mobil paling lengkap dan paling murah bisa datang ke toko kami Young Gun Speed. Salah satu Costumer kami yang berkunjung ke toko dengan membawa mobil Innova Rebornnya dan bermaksud ingin mengubah tampilannya dengan cara mengganti velg standarnya dengan velg racing yang lebih besar agar dapat tampil lebih beda dan tentunya lebih keren. Bagi Anda yang ingin bertanya silahkan bisa langsung hubungi kami Young Gun Speed Semarang.
Velg HSR Tsukuba ini juga dapat di aplikasikan untuk mobil FT86 New Altis HRV Civic Camry Teana Xpander Terios Rush Juke dll, dan di toko kami juga masih banyak model velg lainnya yang siap memanjakan mata Anda dan tentunya mengubah tampilan mobil Anda jadi lebih cakep dan tentunya tampil lebih berkelas. Untuk Anda yang berada di luar kota Semarang kita bisa kirim kirim dan tentunya gratis ongkos kirim untuk pembelian velg HSR ataupun paket velg plus ban di toko kami dan untuk pengiriman kita menggunakan Xpedisi terpercaya. Untuk transaksi di jamin aman karena kita menggunakan marketplace terpercaya seperti Shopee, Tokopedia dan Bukalapak.
Bagi Anda yang berada di Kota Semarang kita juga menyediakan cicilan velg dan ban mobil tanpa kartu kredit menggunakan Home Credit dengan syarat Ktp dan Sim ataupun npwp, dan untuk prosesnya cepat hanya sekitar 15 menit acc bisa langsung pasang. Bukan hanya Home Credit saja kita juga menerima cicilan tanpa kartu kredit menggunakan Akulaku, Kredivo dan Shopee pay latter di toko kami.
Young Gun Speed Banyumanik Semarang berada di Jalan Perintis Kemerdekaan no.
Pelek 3 Piece dan Ubahan Minimalis Bikin Innova Reborn Jadi Ganteng
GridOto.com - Enggak perlu terlalu menor mendandani Toyota Innova Reborn, apalagi tampang standarnya saja sudah cukup ganteng kok. Makanya Ardeo hanya memberi sedikit sentuhan modifikasi pada mobilnya dan yang paling mencolok ialah penggunaan pelek 3 piece.
Aditya Pradifta Pelek Kranze LXZ 3 pcs 19 inci di Innova. "Kalau pelek itu pakai 3 pieces ori Jepang ukuran 19 inci," jelas Ardeo saat diwawancarai GridOto.com.
Detilnya, pelek ini merupakan lansiran Kranze LXZ dengan ukuran depan 19x9 inci ET 36, sedangkan belakang 19x10 inci ET 22. Desain palang khas Kranze membuat penampilan baru MPV ini jadi tambah elegan.
Modifikasi Toyota Innova Reborn Pakai Velg Hsr Myth07 R18 Inch
Modifikasi Toyota Innova Reborn pakai velg hsr Myth07 r18 inch. Kali ini kita membahas mobil MPV yang sangat laris di pasar indonesia,ya apalagi kalau bukan Toyota Innova Reborn.yang kita akan bahas adalah velg yang menurut penulis dan owner dari pemilik toyota Innova reborn ini yang cocok dan masih enak untuk dipakai harian.seperti kita ketahui,sejak di luncurkan pada tahun 2015 akhir,mobil toyota kijang innova ini sangat menarik perhatian dan banyak diminati masyarakat indonesia,mungkin karena dari segi model yang lebih modern dan mewah interior maupun exteriornya dari generasi sebelumnya. Model ini punya dua pilihan mesin, bensin 2.000 cc dan diesel 2.400 cc.Dari sisi teknologi pun terbilang istimewa, dengan disematkannya keyless entry, start/stop engine button, Multi Information Display, Audio Steering Switch, Navigasi, layar head unit 8 inci, dan masih banyak lagi. Maka dari itu pemilik dari Toyota kijang innova reborn ini memutuskan untuk mendatangi salah satu toko velg yang ada di padang,yaitu YANKEE MOTORSPORT.
Bagi kamu-kamu yang tertarik dengan velg HSR Myth07, atau ingin bertanya tanya,bisa menghubungi kontak kami atau langsung mendatangi toko kami YANKEE MOTOR SPORT, yang beralamat di jln.S.parman no.94 lolong belanti,padang utara kota padang.Selain velg HSR Myth07 toko velg dan ban Padang YANKEE MOTORSPORT juga menawarkan beragam koleksi velg HSR Wheel type dan desain yang bervariatif serta ban mobil Accelera, Forceum, Zeetex dan YOKOHAMA dengan type dan ukuran yang lengkap. untuk petunjuk arah,silahkan kunjungi link dibawah ini.
Pelek Rays TE37 Bikin Sporty Tampilan Toyota Venturer
GridOto.com - Toyota Innova Reborn yang hadir sejak 2015 dan Venturer di 2017 membawa aura segar bagi Medium MPV ini. Dimana pada Venturer punya kesan berotot berkat body kit warna hitam.
Kesan sporty juga masih bisa keluar dari Venturer dengan pemasangan pelek Rays TE37. (BACA JUGA: Modal Pelek Rp 35 Juta, Hyundai H1 2018 Tanggalkan Kesan Mobil Travel).
Instagram Permaisuri Ban Pelek Rays TE37 dengan ukuran 18 inci terlihat pas. Instagram Permaisuri Ban Pelek Rays TE37 model Palang 6 bisa bikin sporty.
Label JDM style pun tersemat lantaran Rays TE37 yang sangat ikonik di Indonesia.Dengan spesifikasi ring 18x8,5 inci, tentu mobil ini tampil di luar klasemen medioker (biasa saja). Offset-nya berada di angka 40 memberikan tampilan lebih berisi.Selain itu, finishing bernama Magnesium Blue membuat Venturer tak kalah dari mobil anyar di tahun 2018 ini.Sementara jika mengacu pada PCD, maka ukuran 5x114,3 mm jadi rujukan menarik bagi mobil-mobil lain seperti Xpander, All New Rush-Terios, All New Ertiga, dan lain sebagainya.Untuk mendapatkan pelek ini, Anda bisa langsung hubungi bisa langsung menghubungi Permaisuri Ban di nomor 081283385771.Atau bisa langsung lihat barangnya dengan mengunjungi Permaisuri Ban di Jl.
Gaya Modifikasi Toyota Innova yang Nyaman Buat Harian
Biar tampil nyaman dan aman tanpa melanggar aturan, modifikasi bisa dilakukan dengan sederhana tapi tetap ciamik. Istilah sleeper itu menggambarkan mobil yang tampilan luarnya biasa saja, namun saat melihat kemampuan terutama performa dapur pacunya, punya keunggulan tersendiri.
Selain menyalahi aturan bila digunakan sehari-hari karena warna tidak sesuai dengan dokumen mobil, penggunaan stiker berlebihan juga bisa mengganggu konsentrasi pengguna jalan lainnya. Ingat kan, mobil Toyota Innova yang memasang stiker pada bagian kaca belakang bertuliskan, “Ampun Pak Polisi, Uang Kami Habis!” dan langsung ditilang.
Sementara untuk stiker kustomisasi model tribal harganya lebih mahal, bisa berkisar Rp 600.000 per bagian atau per sisi bodi mobil. Bagi pemilik Innova yang ingin modifikasi ringan, mengganti velg dengan desain seperti ini bisa mengangkat tampilan mobil. Untuk tampil elegan dan mewah maka bisa memakai body kit Innova lawas seri V Luxury secara full.
Sedangkan untuk yang ingin tampil murah meriah, body kit dari plastik dijual mulai Rp 900.000 per set. Jadi pada dasarnya, modifikasi harian itu berkonsep sederhana dan tidak memerlukan budget yang terlampau besar.
Mengingat fungsinya, modif sederhana ini seharusnya cukup untuk memberi nilai tambah dan membedakan tampilan mobil kamu dengan yang lainnya.
Innova Reborn dan Xpander Kekar Bareng, Pelek Rays Gram Lights Mumpung Diskon Rp 18 Juta
Otomotifnet.com - Toyota Innova Reborn dan Mitsubishi Xpander bisa bergaya bareng. Ada pelek baru buatan Jepang yang cocok buat Innova dan Xpander. PCD 5x114,3 mm makanya masih masuk di Xpander sampai Innova," terang Alice dari Permaisuri Ban.
(Baca Juga: Honda HR-V 1.5 E Dikawal Pelek Hasil Tempa Mirip Pedang, Modal Rapi, Kejar Aura JDM). Rays Gram Lights ini berpalang 5 dengan finishing Gun Blue II (G2).
Aditya Pradifta Tampil keren dengan finishing Gun Blue. Layaknya Rays pada umumnya, pelek ini dibuat dengan proses forging sehingga kokoh dan ringan.
"Pelek ini cukup enteng, data di katalog beratnya 9,5 kg/pcs," tukas Alice.