Innova Venturer Modifikasi Velg
Innova Venturer Modifikasi Velg. GridOto.com - Toyota Innova Reborn yang hadir sejak 2015 dan Venturer di 2017 membawa aura segar bagi Medium MPV ini. Perbedaan antara Innova Reborn dan Venturer sendiri terletak pada fitur dan body kit.
Dimana pada Venturer punya kesan berotot berkat body kit warna hitam. Kesan sporty juga masih bisa keluar dari Venturer dengan pemasangan pelek Rays TE37. (BACA JUGA: Modal Pelek Rp 35 Juta, Hyundai H1 2018 Tanggalkan Kesan Mobil Travel). Instagram Permaisuri Ban Pelek Rays TE37 dengan ukuran 18 inci terlihat pas.
Instagram Permaisuri Ban Pelek Rays TE37 model Palang 6 bisa bikin sporty. Label JDM style pun tersemat lantaran Rays TE37 yang sangat ikonik di Indonesia.Dengan spesifikasi ring 18x8,5 inci, tentu mobil ini tampil di luar klasemen medioker (biasa saja). Offset-nya berada di angka 40 memberikan tampilan lebih berisi.Selain itu, finishing bernama Magnesium Blue membuat Venturer tak kalah dari mobil anyar di tahun 2018 ini.Sementara jika mengacu pada PCD, maka ukuran 5x114,3 mm jadi rujukan menarik bagi mobil-mobil lain seperti Xpander, All New Rush-Terios, All New Ertiga, dan lain sebagainya.Untuk mendapatkan pelek ini, Anda bisa langsung hubungi bisa langsung menghubungi Permaisuri Ban di nomor 081283385771.Atau bisa langsung lihat barangnya dengan mengunjungi Permaisuri Ban di Jl.
Kijang Innova Venturer Black Modif Velg - velg toyota innova venturer
Hyundai Custo 2021 rupanya sudah bersiap untuk rilis di Cina. Setelah beberapa waktu lalu cuma muncul dalam foto teaser, maka kini Hyundai merilis foto-foto resmi sosok MPV anyar mereka itu. Foto ini memang bukan dibagikan secara resmi oleh pabrikan Korea tersebut, tapi dari unggahan distributor Hyundai Beijing melalui media sosial Sina Weibo di Tiongkok. Kemudian diinformasikan juga jika Hyundai Custo MPV akan dirilis akhir Agustus 2021.
Rilis akhir Agustus 2021 Keberadaan foto-foto ini pun sea. Prasetyo 08.08.2021 Baca Lebih.
Bikin Innova Reborn Naik Kelas Menjelma Venturer, Ini Paket Part-nya
GridOto.com - Modifikasi Toyota Innova Reborn bisa banget di-upgrade jadi Venturer dengan tambahan beberapa aksesori. Kali ini paket eksteriornya tersedia 3 part, mulai daei body kit, grill, sampai pelek.
Body kit yang tersedia ini plug and play karena memang asli dari Venturer. "Body kit asli Venturer ini dari bahan detail dan lainnya itu bisa dilihat, makanya plug and play," terang Rico, bos Shine Auto Light.
Tampilan belakang set body kit Venturer untuk Innova Reborn. Desain body kit ini juga mampu menawarkan tampilan sangar dan ganteng.
Secara penampilan grill ini mampu melengkapi ketampanan body kit Venturer. Jika ingin melengkapi perubahan identitas Innova Reborn menjadi Venturer, makan pelek bisa jadi opsi berikutnya. Pelek alloy original Venturer ini dibanderol Shine Auto pada angka Rp 6,3 juta.
Velg Oem Toyota Kijang Innova Venturer
Filter Iklan. Kata Kunci. Kondisi. Semua Kondisi Baru Bekas. Kategori. Semua Kategori Mobil Car Audio Mesin Knalpot Kaki-Kaki Eksterior Lampu Interior Perawatan Mobil Die Cast & Hot Wheels Lain-lain.
Harga. Semua Propinsi Aceh D.I.
Bali Bangka Belitung Banten Bengkulu Gorontalo Jakarta D.K.I. Jambi Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Kalimantan Barat Kalimantan Selatan Kalimantan Tengah Kalimantan Timur Kalimantan Utara Kepulauan Riau Lampung Maluku Maluku Utara N/A Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Papua Papua Barat Riau Sulawesi Barat Sulawesi Selatan Sulawesi Tengah Sulawesi Tenggara Sulawesi Utara Sumatra Barat Sumatra Selatan Sumatra Utara Yogyakarta D.I.
Modal Ganti Pelek Enkei, Toyota Kijang Innova Reborn Bisa Tampil Kece
Otoseken.id - Modal ganti pelek Enkei, Toyota Kijang Innova Reborn berwarna putih ini jadi tampil kece. "Iya, ini memang Innova reborn saya yang kedua (keluaran 2021), sebelumnya yang generasi pertama, sudah 5 tahun. Nah pelek yang dipakai saat ini memang sudah pernah terpasang di Innova diesel sebelumnya. OTOMOTIF Pelek Enker ES Tarmac, lungsuran dari Innova reborn milik Gayo sebelumnya. Bukan cuma peleknya saja, Gayo juga memodifikasi headlamp pakai hi-beam projector yang lebih terang. "Saya beberapa kali touring keluar kota dengan keluarga dan juga teman-teman Rally Look Indonesia jadi lebih terang," ujarnya.
Masuk ke interiornya, setir asli Innova Reborn tipe V diganti dengan setir OEM Innova Venturer dan paddle shift Fortuner VRZ. Ia juga menambahkan cruise control dan headlamp level adjuster OEM Camry supaya lebih fungsional dan canggih.
Memang Keren, Tapi Ini Risiko di Balik Modifikasi Pelek Mobil
Opsi mengganti pelek biasanya menjadi salah satu alternatif paling sering dan mudah dilakukan untuk mendongkrak penampilan standar karena punya efek visual langsung. Setiap meluncurkan satu model mobil baru di pasar, maka terpicu juga ragam alternatif pilihan pelek aftermarket.
Selain menawarkan ragam desain, dimensinya pun bervariasi yang memungkinkan konsumen bebas memilih sesuka hati. Kepala Bengkel Auto2000 Bekasi Barat Sapta Agung Nugraha menjelaskan, mengganti pelek dengan dimensi yang tidak sesuai standar bisa menyebabkan beberapa ubahan pada standarisasi kendaraan. “Dampak ini mencakup banyak hal, bisa dari segi kestabilan mobil bahkan juga mempengaruhi sisi konsumsi bahan bakar,” lanjutnya. Bila terus dipaksakan dari kondisi tersebut akan berimbas pada komponen penunjang kaki-kaki, seperti ball joint, tie road, shock absorber, dan bearing roda. Ada baiknya, untuk selalu berdiskusi dengan teknisi di bengkel resmi Auto2000, sebelum melakukan ubahan apapun pada kendaraan. “Pada intinya, kalau di Toyota itu kami sangat tidak menyarankan pemilik mobil mengganti pelek atau hal-hal lain yang sifatnya memodifikasi,” jelas Sapta.
Kijang Innova Ditempeli Body Kit Venturer, Mesin Dikilik, Pelek Belang
Otomotifnet.com - Tak hanya sukses memodifikasi sedan, Drivetech Auto Garage (DAG) di Jl. Cut Nyak Dien 23, Solo, Jawa Tengah, juga sanggup me-make up mobil keluarga macam Kijang Innova, tampil lebih sporty.
Buktinya bisa dilihat pada All New Toyota Innova V lansiran 2016 milik Dicky Hendarto, owner DAG. Ceritanya, Dicky memang mau menunjukan bahwa dia juga siap memodifikasi mobil medium MPV seperti Innova, agar bisa tampil lebih keren mengusung aura racing. Menurutnya, cara lebih cepat dengan menyasar pada lini eksterior.
"Sedangkan kaki-kaki ya biasa tanam pelek racing yang lebih besar diameternya. Pun sisi eksterior, disematkan asesoris yang tajamkan segi racing namun tetap elegan,” papar Dicky yakin. Menanam secara add on body kit Venturer, terbilang mudah.
“Yang susah itu ngedapatin body kitnya, hahaha...,” gelak Dicky. Dia bercerita, sudah mencari komponen itu ke beberapa dealer, namun tak kunjung dapat.